Posts

Showing posts from March, 2020

KARANG TARUNA DUSUN PUDAK JAGA PERBATASAN

Image
Gedompol.com - rantai penularan wabah virus corona tak bisa terelakkan,virus yang berasal dari kota wuhan china tersebut mulai menyebar ke negara lain bahkan imdonesia Banyak kota kota besar di indonesia mulai terpapar vrius tersebut.bertambahnya zona merah dikota besar seperti jakarta mengakibatkan putaran bisnis dijakarta terhenti. Dengan berhentinya perputaran ekonomi dikota besar diindonesia mengakibatkan para perantau terpaksa meninggalkan kota tempat mereka bekerja. Walaupun himbauan dari pemerintah pusat maupun daerah tentang larangan mudik untuk menghindari atau memutus rantai penularan pun tak terhindarkan. Pemerintah kabupaten sampai ketingkat desa pun mendirikan posko untuk melakukan penyemprotan disinfektan kepada para pendatang. Seperti yang dilakukan oleh pemerintah gedompol yang bekerja sama dengan karang taruna dusun pudak.mereka mendirikan posko diperbatasan jawa timur- jawa tengah yang tepatnya di dusun pudak. Relawan ini melakukan pemyemprotan kepada pengguna jalan y
Image
Bupati pacitan terbaring dirumah sakit Dok.suara gedompol JOGJAKARTA- Di kabarkan pada jumat sore (13/3) di seluruh desa se-kecamatan donorojo pergi ke Jogja untuk  menjenguk petinggi pacitan. Menurut keterangan dari keluarga orang nomer satu dipacitan itu pak di (sapaan akrabnya: red) di rawat di RS ternama di jogjakarta 4 (empat) hari yang lalu. Pak indartato (bupati pacitan red :) terjangkit DBD setelah sebelumnya di rawat di RSUD pacitan 3 (tiga) hari. Keadaan beliau sekarang sudah membaik, tetapi trombositnya belum normal "tutur istri bupati pacitan (bu beruntung: red). Sesaat tiba diruangan tempat yang diterjemahkannya petinggi pacitan tersebut, seluruh kepala desa kec.donorojo melakukan doa bersama untuk kesembuhan bupati pacitan yang dipimpin oleh kepala desa donorojo. By.adm

JALAN LONGSOR AREA DESA GEDOMPOL

Image
Dok. Crew suara gedompol 9 maret 2020 Suara gedompol - Curah hujan tinggi yang terjadi dibeberapa wilayah donorojo mengakibatkan beberapa infrastruktur mengalami longsor. Seperti yang terjadi di jalan utama desa gedompol tepatnya di dekat gerbang pèrbatasan dusun bedali di area tanjakan senggani. Terjadi longsor karena curah hujan tinggi yang mengguyur wilayah tersebut selama dua hari ini.sampai berita ini diturunkan,hujan masih terus mengguyur desa gedompol dan sekitarnya By : adm

DUSUN PUDAK.USAHA RUMAHAN DENGAN OMSET LUMAYAN,

Image
Kepala Desa Gedompol  Dok. Suara Gedompol minggu,8 maret 2020 14.00 wib Gedompol.com - Hidup di desa tentunya tidak lah mudah untuk mencari tambahan pendapatan,perlu inovasi baru dalam mengembangkan sebuah usaha khususnya di area pedesaan. Seperti yang usaha yang di tekuni oleh salah satu warga Dusun pudak Desa gedompol,Purwanto pria kelahiran dsn pudak yang masih berusia 28 th sudah mempunyai usaha sendiri.usaha yang ditekuni adalah memproduksi tahu. Usaha yang dia tekuni sudah berjalan 2 ( dua ) tahun Saat di sambangi kepala desa gedompol ( Susanto :red) Purwanto menjelaskan motivasinya mendirikan industri rumahan tersebut. Dengan peralatan yang begitu standar,purwanto bisa mensuplay kurang lebih 60 pedagang sayur di area desa gedompol. Sebenarnya pelanggan kita masih banyak pak,tetapi keterbatasan alat produksi,akhirnya kita hanya produksi sesuai kemampuan kita saja " papar Purwanto saat berbincang dengan Kepala desa gedompol Saat ditanya omset,pemilik